Perangkat input adalah perangkat masukan yang ada pada komputer fungsinya dia akan memasukkan perintah-perintah pada komputer yang akan di proses oleh processor.
1. keyboard adalah perangkat input yang digunakan untuk memasukkan/mengetik angka,huruf,dankarakterpada komputer.
GAMBAR MOUSE
2. MOUSE adalah perangkat input yang digunakan sebagai kursor pada komputer biasanya orang-orang untuk mengklik atau memilih pilihan-pilihan yang ada pada layar komputer jika mouse tidak ada maka komputer tidak akan berjalan dengan semestinya.
GAMBAR MOUSE
3. JOYSTIK,adalah alat komputer yang di gunakan untuk mendukung kita dalam memainkan semua permainan.
GAMBAR JOYSTIK
oke sobat itulah postingan saya untuk kali ini yang membahas tentang pengertian perangkat input beserta contohnya semoga sobat sekalian dapat menikmati postingan saya ini.
0 comments:
Post a Comment
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.